Buku Arah Kemandirian Pertahanan membahas pentingnya kemandirian dalam sektor pertahanan nasional sebagai elemen utama kekuatan militer dan nasional. Dalam buku ini, diuraikan sinergi antara pemerintah, industri pertahanan, dan militer sebagai kunci mencapai kemandirian tersebut. Dengan mengacu pada contoh negara-negara seperti China dan Korea Selatan yang sukses menerapkan strategi dual use te…
Buku ini menjelaskan hal-hal yang berkaitan dengan perang dan bagaimana mengelolanya menggunakan teori ekonomi. Ekonomi pertahanan (defense econo-mics) merupakan ilmu yang menggunakan metoda ilmu ekonomi untuk mempelajari isu-isu yang ber-kaitan dengan pertahanan, perencanaan pemba-ngunan kekuatan, termasuk aliansi, perlombaan senjata, perlucutan senjata dan perdamaian dunia. Banyak pengamat…