Record Detail
Text
Analisis kebijakan ekosistem laut dalam rangka mengantisipasi pemanasan global
Terkait sumber energi yang saat ini kita manfaatkan tidak dapat diperbaharui, dan pada saatnya sumber energi tersebut tidak akan bisa dipergunakan lagi, maka saatnya sekarang kita harus mencari sumber enegi yang dapat diperbaharui. Selain sumber daya hayati, laut juga mempunyai potensi untuk menjadi sumber energi terbarukan. Sumber daya energi terbarukan yang berbasis kelautan mengandung potensi yang besar untuk dijadikan sumber energi bagi kehidupan manusia. Selain itu energi tertbarukan yang berbasis kelautan tidak memberikan dampak negatif terhadap lingkungan. Untuk itu Dewan Kelautan Indonesia menyusun kajian ini yang nantinya menjadi bahan rekomendasi kepada pemerintah dalam penetapan kebijakan umum di bidang kelautan guna pengembangan dan pembangunan yang lebih baik terutama di bidang riset/penelitian kelautan.
Availability
2014-00510 | 333.9 KEM A | Purnomo Yusgiantoro Center Library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
333.9 KEM A
|
Publisher | Sekretariat Jenderal Satuan Kerja Dewan Kelautan Indonesia : Jakarta., 2011 |
Collation |
iv, 97 p. :il. ; 28,5 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
333.9
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Sekretariat Jenderal Satuan Kerja Dewan Kelautan Indonesia
|
Other version/related
No other version available