Record Detail
Text
Prospek ekonomi Indonesia 2012
Perekonomian global melambat signifikan di tahun 2012. Mesin ekonomi dunia seperti AS, China, Jepang, dan India menghadapi perlambatan serius, sementara Eropa kembali ke masa resesi. Ekspor Indonesia stagnan pada tahun itu. Meskipun demikian, ekonomi Indonesia tetap tumbuh baik dengan perkiraan pertumbuhan 6,3 persen. Permintaan domestik menjadi pendorong utama pertumbuhan, didukung oleh inflasi rendah dan suku bunga stabil. Namun, kondisi global di tahun 2013 masih tidak pasti, dengan Eropa belum menemukan solusi krisisnya. Diperlukan kembali ketergantungan pada permintaan dalam negeri untuk pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2013. Buku prospek perekonomian 2013 ini diharapkan dapat memberikan gambaran yang lebih jelas tentang prospek perekonomian global dan Indonesia pada tahun 2013. Informasi di dalam buku ini diharapkan dapat memberikan acuan bagi para pelaku ekonomi di Indonesia dalam mengambit keputusan yang tepat.
Availability
2014-06948 | P 330.9598 KOM P | Purnomo Yusgiantoro Center Library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
P 330.9598 KOM P
|
Publisher | Komite Ekonomi Nasional : Jakarta., 2012 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
330.9598
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) |
-
|
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Komite Ekonomi Nasional
|
Other version/related
No other version available