Record Detail
Text
10 tahun The Habibie Center : demokratisasi tak boleh henti
"BUKU berjudul ""10 Tahun The Habibie Center (1999-2009), Demokratisasi Tak Boleh Henti"" yang kami terbitkan ini, berisi informasi mengenai kinerja The Habibie Center selama 10 tahun, sebagai lembaga nirlaba yang mengkhususkan kegiatan dalam berbagai isu dan program bagi penguatan demokrasi dan penegakan hak asasi manusia di Indonesia.
Setiap tahun kami telah berusaha mengidentifikasi dan memprioritaskan sejumlah isu yang kami anggap penting dan mendasar yang sedang dihadapi masyarakat dan bangsa Indonesia. Wujudnya lahir baik dalam bentuk seminar, workshop, diskusi, publikasi dan kegiatan peduli sosial dan berbagai aktivitas lainnya Hasil semua program dan kegiatan tersebut diharapkan menjadi wacana, baik oleh pemerintah, penggiat di lembaga non pemerintah, maupun masyarakat pada umumnya dapat masukan dan solusi konkret untuk memecahkan berbagai masalah yang dihadapi bangsa dan negara yang kita cintai ini.
Inilah yang kami rangkaikan dalam buku yang terdiri dari tiga bagian ini. Pertama, Kaleidoskop dan kedua Galeri Kegiatan serta ketiga Isu Pilihan. Kaleidoskop berisi rangkuman program-program inti yang telah laksanakan selama ini, Galeri Kegiatan berupa narasi berita dan visual sejumlah kegiatan The Habibie Center. Pada bagian ini, kami pisahkan kegiatan berdasarkan tema tertentu dan ketiga, Isu Pilihan yang berisi dua ringkasan program inti yang kami anggap perlu diketahui masyarakat. Selain itu, kegiatan Yayasan Sumberdaya Manusia Iptek berupa pemberian Habibie Award selama 11 tahun, yang tidak bisa dipisahkan dengan kegiatan The Habibie Center-, juga kami masukkan dalam buku ini."
Availability
2014-04519 | 338.7 MAK S | Purnomo Yusgiantoro Center Library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
338.7 MAK S
|
Publisher | The Habibie Center : Jakarta., 2010 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Classification |
338.7
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
A. Makmur Makka
|
Other version/related
No other version available