Record Detail
Manuscript
MS Office untuk usaha mikro, kecil, dan menengah
MS Office memang didesain untuk membantu Anda memecahkan masalah bisnis sehari-hari. Oleh karena itu, jika Anda ingin mengefisienkan bisnis menggunakan komputer, buku ini wajib Anda baca. Cocok dibaca oleh Anda yang bergerak di bidang usaha mikro, kecil, dan menengah.
Ulasan di dalam buku ini mencakup:
* Membahas cara-cara menyusun surat-surat dengan MS Word.
* Mengupas cara-cara menata teks untuk dokumen bisnis
* Membahas teknik melengkapi dokumen bisnis dengan data
* Mengupas cara melengkapi dokumen bisnis.
* Membahas MS Excel untuk dunia bisnis.
* Membahas cara-cara pengolahan data bisnis dengan MS Excel.
* Mengupas MS Excel untuk Penyajian Data Bisnis.
* Membahas MS Excel untuk mengukur keberhasilan bisnis.
* Membahas cara-cara desain brosur dengan MS Publisher.
* Membahas teknik membuat desain iklan multifungsi
* Membahas cara-cara membuat desain katalog.
* Mengupas cara merancang formulir.
* Membahas teknik-teknik membuat desain newsletter.
* Mengupas desain amplop, kop surat, dan kartu nama.
Selain itu, buku ini dilengkapi dengan ratusan surat-surat bisnis siap pakai yang bisa membantu Anda mengadakan perjanjian dengan pihak lain. Setelah membaca buku ini, diharapkan Anda bisa mengelola bisnis dengan baik dan efektif.
Availability
FY-728 | TKN JUB M | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
TKN JUB M
|
Publisher | PT. Elex Media Komputindo : Jakarta., 2012 |
Collation |
-
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-00-2323-6
|
Classification |
NONE
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
-
|
Other version/related
No other version available