Record Detail
Text
Pengantar hukum sumber daya alam
Sumber daya alam mempunyai peranan yang sangat penting dalam menunjang pembangunan nasional, karena dari hasil pengelolaan sumber daya alam akan digunakan untuk membiayai pembangunan yang sedang dilaksanakan saat ini. Telah banyak undang-undang yang telah ditetapkan oleh lembaga yang berwenang yang berkaitan dengan sumber daya alam. Norma-norma itu dikelompokkan dalam materi kuliah Hukum Sumber Daya Alam. Buku-buku yang menganalisis dan mengkaji tentang Hukum Sumber Daya Alam secara holistik belum ada, dan buku Pengantar Hukum Sumber Daya Alam ini merupakan buku yang pertama menganalisis tentang hal itu.
Buku ini membahas mengenai konsep teoritis, asas-asas dan ruang lingkup kajian hukum sumber daya alam; hukum sumber daya laut; hukum pengelolaan pesisir dan pulau-pulau kecil; hukum perikanan; hukum pertambangan minera dan batubara; hukum minyak dan gas bumi; analisis normatif hukum panas bumi; hukum perkebunan; dan hukum kehutanan.
Availability
2019-0076 | 346.044 SAL P | Purnomo Yusgiantoro Center Library | Available |
Detail Information
Series Title |
-
|
---|---|
Call Number |
346.044 SAL P
|
Publisher | PT. Rajagrafindo Persada : Depok., 2018 |
Collation |
x, 380 hlm: 23 cm.
|
Language |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-425-516-9
|
Classification |
346.044
|
Content Type |
-
|
Media Type |
-
|
---|---|
Carrier Type |
-
|
Edition |
-
|
Subject(s) | |
Specific Detail Info |
-
|
Statement of Responsibility |
Salim
|
Other version/related
No other version available